BERITA | Kemayoran - 221 Bangunan Liar Jl. Garuda Kemayoran Dibongkar, Dijadikan Lahan PKL | BLOG GIAK INDONESIA.COM
Breaking News
Loading...

Sunday, 13 December 2015

BERITA | Kemayoran - 221 Bangunan Liar Jl. Garuda Kemayoran Dibongkar, Dijadikan Lahan PKL

221 Bangunan Liar Kemayoran Dibongkar, Dijadikan Lahan PKL
Sebuah alat berat membongkar bangunan yang sudah hampir jadi di Jalan Ampera Raya, Pasar Minggu, Jakarta Selatan, 24 Juni 2015. Bangunan tersebut dibongkar karena telah melanggar perizinan

  Sedikitnya 221 bangunan liar di Gang Laler, Jl Garuda, Kelurahan Kebon Kosong, Kecamatan Kemayoran ditertibkan petugas. Nantinya, lokasi bekas penertiban itu akan ditata dan dijadikan tempat penampungan Pedagang Kaki Lima (PKL).

Satu alat berat dikerahkan dalam penertiban kali ini. Kebanyakan bangunan yang dibongkar merupakan bangunan semi permanen dan sudah ditinggal oleh pemiliknya.

Wakil Kota Jakarta Pusat, Arifin mengatakan, pihaknya mengerahkan 553 personel gabungan untuk membongkar ratusan bangunan liar di Gang Laler. Penertiban sendiri berlangsung lancar dan rencananya akan dituntaskan dalam waktu hari.

"Setelah dibongkar tinggal dibersihkan semua puing bangunannya," ujar Arifin, Selasa (6 Oktober 2015).

Nantinya, kata Arifin, di lokasi tersebut akan digunakan untuk menampung sekitar 3.000 PKL serta pembangunan kantor Polres Jakarta Pusat.

"Setelah ini akan dilakukan penjagaan oleh pihak PPKK, kami sifatnya hanya perbantuan untuk pembongkaran saja," tandasnya

google+

linkedin

About Author
  • Donec sed odio dui. Duis mollis, est non commodo luctus, nisi erat porttitor ligula, eget lacinia odio sem nec elit. Sed posuere consecteturDonec sed odio dui. Duis mollis, est non commodo luctus, nisi erat porttitor ligula, eget lacinia odio sem nec elit. Read More

    0 comments:

    POST A COMMENT

     

    About Us

    animasi-bergerak-kapal-laut-0197 Hubungi : Bapak DEDY S: 0812-1315-4156 | Jasa Pengiriman Laut

    Gallery